• Login
Bacaini.id
Thursday, January 29, 2026
  • BERANDA
  • BACA
  • SOSOK
  • EKONOMI
  • BACAGAYA
  • INTERNASIONAL
  • OPINI
  • TEKNO & SAINS
  • REKAM JEJAK
  • PLURAL
  • HISTORIA
  • INFORIAL
  • BACA DATA
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BACA
  • SOSOK
  • EKONOMI
  • BACAGAYA
  • INTERNASIONAL
  • OPINI
  • TEKNO & SAINS
  • REKAM JEJAK
  • PLURAL
  • HISTORIA
  • INFORIAL
  • BACA DATA
No Result
View All Result
Bacaini.id

19 Kiai Jatim Siap Iringi Pasangan AMIN Daftar ke KPU RI

ditulis oleh Editor
17 October 2023 21:02
Durasi baca: 2 menit
19 Kiai Jatim siap iringi Pasangan AMIN daftar ke KPU RI. (foto/ist)

19 Kiai Jatim siap iringi Pasangan AMIN daftar ke KPU RI. (foto/ist)

Bacaini.id, JOMBANG – Pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN) akan mendaftarkan diri sebagai bacapres dan bacawapres di KPU RI pada Kamis 19 Oktober 2023.

Pasangan AMIN mendaftar di hari pertama pembukaan pendaftaran oleh KPU RI. Sebanyak 19 kiai asal Jawa Timur akan mendampingi keduanya, yakni di antaranya kiai dari Ponpes Lirboyo Kediri, Ponpes Mambaul Ma’arif Denanyar Jombang, Ponpes Raudlatul Muhsinin Mahbul Malang, Sidogiri Pasuruan, Sampang, Surabaya dan Madiun 

Tokoh Gerakan Nahdliyin Bersatu (GNB) sekaligus Presiden Santri NU KH Abdussalam Shohib mengatakan, 19 ulama akan mengawal pemenangan pasangan AMIN.

“Menyesuaikan dengan tanggalnya 19 Oktober mendaftar ke KPU,” ujar Gus Salam kepada Bacaini.id, Selasa (17/10/2023). 

Seluruh rombongan kiai akan berangkat besok ke Jakarta. Sebelum mengawal pendaftaran, para kiai akan menggelar istighosah dan doa bersama di rumah Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar.

Melalui doa bersama pendukung AMIN yang tergabung dalam Gerakan Nahdliyin Bersatu (GNB) berharap Allah akan memberikan jalan kemudahan hingga sampai 2024. Apalagi pasangan AMIN ini sudah banyak mendapatkan dukungan dari para ulama

Menurut Gus Salam begitu Abdussalam Shohib biasa disapa, seluruh kiai dan ulama menyatakan siap mengawal hingga 2024. Para ulama akan membantu penuh apapun yang dibutuhkan pasangan Anies dan Gus Muhaimin (AMIN). 

“Semoga apa yang menjadi hajat pasangan Anies dan Gus Muhaimin diberikan kemudahan hingga 2024 nanti,” tambah Gus Salam.  

Sehari sebelum pasangan AMIN berangkat mendaftar di KPU RI, para kiai NU akan menggelar doa bersama, yakni sore hari di rumah Cak Imin dan pada malam harinya di rumah Anies Baswedan.

Para ulama berharap pasangan AMIN bisa memenangi Pilpres 2024, sehingga akan mengutamakan kesejahteraan pesantren. Sebab pesantren di Indonesia merupakan salah satu benteng kekuatan Indonesia, yakni terkait moral dan akhlak. 

Penulis: Syailendra

Editor: Solichan Arif

Print Friendly, PDF & EmailCetak ini
Tags: anies baswedanKiai JatimKPU RILirboyoMuhaimin IskandarPasangan AMIN
Advertisement Banner

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recommended

Ilustrasi peternakan ayam. Foto: istimewa

Mengenal Kartel Ayam Yang Sedang Dilawan Pemerintah

Ilustrasi korban kejahatan yang membela diri namun ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus noodweer Hogi Minaya di Sleman

Membela Diri tapi Dipidana? Mengurai Noodweer di Balik Kasus Hogi Minaya Sleman

RDP Komisi III DPR RI dengan Kapolresta Sleman terkait kasus Hogi Minaya yang viral di media sosial

Istighfar di DPR, Kapolresta Sleman Salah Hukum

  • Infografik daftar event Jawa Timur yang masuk Karisma Event Nusantara (KEN) 2026

    KEN 2026 Jawa Timur: Kediri, Blitar, Tulungagung Gugur, Trenggalek Melaju

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Curhat Ressa di Podcast Denny Sumargo Bikin Publik Berbalik Serang Denada

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Cuaca Ekstrem Melanda Jawa Timur, BMKG Sebut Blitar Raya hingga Madura Jalur Utama Angin Kencang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Djarum Grup Akuisisi Bakmi GM, Pendapatannya Bikin Melongo

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kepemilikan tanah dengan Letter C, Petuk D, dan Girik mulai tahun 2026 tidak berlaku. Mulai urus sekarang juga !

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Bacaini.id adalah media siber yang menyajikan literasi digital bagi masyarakat tentang politik, ekonomi, sosial, budaya, hukum, pertahanan keamanan, hiburan, iptek dan religiusitas sebagai sandaran vertikal dan horizontal masyarakat nusantara madani.

No Content Available
  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Beriklan
  • Redaksi
  • Privacy Policy

© 2020 - 2026 PT. BACA INI MEDIA. Hak cipta segala materi Bacaini.ID dilindungi undang-undang.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BACA
  • SOSOK
  • EKONOMI
  • BACAGAYA
  • INTERNASIONAL
  • OPINI
  • TEKNO & SAINS
  • REKAM JEJAK
  • PLURAL
  • HISTORIA
  • INFORIAL
  • BACA DATA

© 2020 - 2026 PT. BACA INI MEDIA. Hak cipta segala materi Bacaini.ID dilindungi undang-undang.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In